
GenPI.co - Memukul anak adalah sebagai cara yang paling tepat untuk menghukum anak, apakah benar? Salah besar.
Penelitian telah menunjukkan adanya efek negatif dari hukuman fisik pada anak-anak.
Sebuah studi tahun 2012 menyoroti banyak konsekuensi berbahaya dari memukul anak.
BACA JUGA: Raja Sudah Remaja, Intip Potret Kompak Ronnie Sianturi & Anaknya
Anak jadi agresif
Memukul anak merupakan model hukuman agresi untuk anak.
BACA JUGA: Anak Mengalami 3 Hal Ini, Tanda Orang Tua Sering Bertengkar
Anak-anak tidak selalu bisa memahami perbedaan antara agresi fisik yang tidak diperbolehkan (seperti memukul dan mendorong), dan agresi fisik yang mereka terima sebagai hukuman.
Gangguan perkembangan kognitif
BACA JUGA: Anak Jadi Tidak Percaya Diri Karena 3 Sikap Orang Tua
Anak-anak yang dipukul kurang mampu untuk bersaing dengan tingkat perkembangan kognitif yang diharapkan sesuai usia mereka.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News