
GenPI.co - Perselingkuhan merupakan hal yang bisa menghancurkan hubungan asmara.
Maka dari itu, penting untuk menjaga keharmonisan dalam hubungan agar jauh dari perselingkuhan.
Berikut 5 hal penting dalam hubungan yang bisa bikin kamu jauh dari kata selingkuh.
1. Bersikap terbuka
BACA JUGA: Doa Mujarab Agar Pasangan Tak Selingkuh dan Setia Sampai Mati
Sikap jujur dan saling terbuka merupakan hal penting yang harus diterapkan dalam hubungan.
Sebeb, kepercayaan dari pasangan bisa membuatnya semakin setia.
BACA JUGA: Suami Selingkuh Main Hati? Ini Deretan Tandanya, Nomor 3 Dia Lagi
2. Tidak curiga tanpa alasan
Sikap curiga tanpa alasan bisa membuat pasangan tidak nyaman dan justru membuatnya menjadi tidak setia.
BACA JUGA: Saat Tahu Orang Tuanya Selingkuh, 3 Dampak yang Dialami Anak
Selain itu, mencurigai pasangan tanpa alasan yang jelas juga bisa memicu pertengkaran.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News