
Capricorn akan tertarik pada wanita yang memiliki tingkat kecerdasan yang bisa mengimbangi kecerdasan mereka.
Bersama orang yang satu frekuensi akan membuat mereka lebih nyaman, oleh karena itu penampilan bukan berada di urutan atas untuk Capricorn.
5. Aquarius
BACA JUGA: Dikenal Bak Putri Es, Ini Cara 4 Zodiak Tunjukkan Perhatian
Jika berbicara mengenai intelektual, maka kita tidak bisa meninggalkan Aquarius. Pasalnya Aquarius dikaruniai kecerdasan yang hakiki.
Oleh karena itu, pria Aquarius juga cenderung mengutamakan kecerdasan dan pembawaan yang tenang dalam mencari pasangan.
BACA JUGA: Perilaku Semanis Madu, 5 Zodiak Ini Bikin Pria Jatuh Cinta
Bersama wanita yang sulit diajak bertukar pikiran akan membuat mereka lelah, maka kecantikan saja tidak cukup bagi Aquarius.(*)
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News