
“Persyaratannya memang ketat, punya IQ minimal 130. Jika punya 129, tidak bisa kami terima,” ucapnya.
Menurut Aris, tidak adanya calon siswa dengan IQ minimal 130 ini karena kurang maksimalnya stimulasi lingkungan pada anak selama pandemi. (ant)
Video seru hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News