
GenPI.co - Memang agak sulit untuk mengetahui apakah seseorang menyukaimu jika dirinya tidak menunjukkan tanda-tanda yang gamblang.
Biasanya hal ini ditemukan pada tipe-tipe orang yang introvert. Mereka bukan tipe orang yang mau mengungkapkan perasaan secara blak-blakan.
Tapi bagaimanapun, tentu saja ada tanda non verbal yang bisa kamu lihat dari dirinya. Berikut 4 di antaranya. Apa saja?
BACA JUGA: Wahai Suami-Istri, Jangan Malas Enak-enak di Ranjang! Karena...
Dia bersandar
Ketika seseorang tertarik padamu, dirinya akan bersandar saat berbicara denganmu.
BACA JUGA: Cara Buat Pria Mengakui Perasaannya Padamu, Gampang Kok!
Ini karena mereka ingin memberitahumu bahwa dia memperhatikan setiap kata yang kamu ucapkan dan mengisyaratkan fakta bahwa dia suka dekat denganmu.
Dia memasuki ruang pribadimu
BACA JUGA: Usai Bertengkar dengan Pasangan? Tips ini Bisa Buat Kalian Baikan
Karena Dia ingin mengenalmu lebih jauh dan menjadi bagian dari hidupmu, dirinya akan mencoba memasuki ruang pribadimu.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News