
Namun kamu akan merasa kesal, karena pasangan masih memantau media sosial (medsos) mantannya.
4. Komunikasi dengan mantan
Kamu mungkin menganggap diri sebagai pasangan yang selalu terbuka, termasuk menerima kisah mantan pacar dari seseorang yang kini menjadi pasangan kamu.
BACA JUGA: 14 Alasan Kamu Maafkan Pasangan Selingkuh, Nomor 7 Bikin Adem
Hal yang membuat kamu agak kesal, adalah mengetahui dia masih sering berkomunikasi dengan mantannya. Meski tidak memiliki maksud lain, selain ingin menjalin persahabatan.
5. Miliki aplikasi kencan dan teratur membukanya
BACA JUGA: 15 Cara Mudah Ketahui Suami Selingkuh, Nomor 6 Buat Istri Bengong
Bukan hal yang aneh bagi pasangan yang dipertemukan lewat aplikasi kencan.
Namun setelah mendapatkan kamu, dia masih memantau dengan teratur aplikasi kencan tersebut.
BACA JUGA: 8 Cara Biar Tetap Awet Pacaran Saat LDR, Nomor 3 Penting Banget
6. Pergi sendiri
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News