4 Alasan Buruk Gelap-gelapan, Bikin Hubungan Ranjang Tak Nikmat

4 Alasan Buruk Gelap-gelapan, Bikin Hubungan Ranjang Tak Nikmat - GenPI.co
Ilustrasi. Foto: Elements Envato.

GenPI.co - Selama berhubungan ranjang penting untuk mempertimbangkan situasi yang nyaman, termasuk kondisi terang atau gelapnya suatu ruangan.

Bahkan, dalam sebuah studi menjelaskan bahwa 7 dari 10 lebih suka melakukan hubungan ranjang dengan mematikan lampu bersama pasangannya.

Namun, tahukah Anda, rupanya terdapat beberapa hal penting yang dilewatkan bila berhubungan dengan lampu padam.

BACA JUGA:  3 Cara Jitu Tolak Ajakan Suami Berhubungan Ranjang, Alasannya..

Berikut adalah 4 alasan penting jangan gelap-gelapan saat hubungan ranjang, sebagaimana dikutip dari berbagai sumber :

1. Memperkuat ikatan dengan pasangan

BACA JUGA:  Ini 4 Tips Hubungan LDR Makin Harmonis

Komunikasi dengan pasangan saat berhubungan ranjang adalah hal yang penting. Saat berinteraksi dengan pasangan gestur yang biasanya dilakukan adalah bertatap mata secara langsung. Hal ini dipercaya mampu memperkuat hubungan pernikahan.

2. Bisa melihat ekspresi nikmat pasangan

BACA JUGA:  5 Tips Praktis Bikin Warna Lipstik Tahan Seharian, Catat Ladies!

Melihat ekspresi pasangan saat berhubungan ranjang sangat penting, lho! hal tersebut dipercaya mampu menjadi umpan balik bagi pasangan semakin menikmati dan bersemangat memberi kenikmatan lebih bersama-sama.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya