
3. Gemini
Gemini tak tertarik pada hubungan yang setara, melainkan menginginkan seorang 'tawanan' atau 'pelayan' pada intinya adalah seseorang yang akan bergantung pada mereka untuk membuat semua pilihan cerdas yang harus diambil.
Ironisnya, Gemini bakal kehilangan dirinya sendiri karena hal ini. Mereka terobsesi untuk memperbaiki orang-orang yang hancur, yang mungkin menyiratkan mereka sendiri yang putus asa.(*)
BACA JUGA: Kondisi Keuangan 4 Zodiak Lagi Empot-Empotan, Tolong Jangan Boros
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News