
GenPI.co - Setiap orang tua ingin memberikan nama yang baik untuk sang buah hati. Salah satu arti nama yang dicari ialah setia.
Pasalnya, dengan setia diharapkan si kecil bisa tumbuh menjadi orang yang disukai banyak orang dan sosok yang bisa diandalkan ke depannya.
BACA JUGA: Indonesia Banget, 8 Inspirasi Nama Bayi Paling Banyak Makna
Berikut adalah 8 inspirasi nama bayi dengan makna setia, sebagaimana dilansir dari berbagai sumber.
1. Abbud
Nama ini diambil dari bahasa Arab yang artinya taat dan setia.
2. Alvin
Nama Alvin diambil dari bahasa Jerman yang artinya setia kawan dan selalu berbagi.
3. Berwyn
Nama ini cukup populer digunakan di Inggris. Tak heran nama Berwyn memiliki makna anak kesayangan dan teman yang setia.
4. Damon
Diambil dari bahasa Yunani. Damon memiliki arti nama selalu setia dan disukai banyak orang.
5. Dimas
Nama ini cukup populer di Indonesia, walau begitu Dimas diambil dari bahasa Yunani yang artinya sahabat yang setia dan patuh.
6. Gilen
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News