Sri Mulyani Sebut Program Makan Bergizi Gratis Masuk Postur APBN 2025

Sri Mulyani Sebut Program Makan Bergizi Gratis Masuk Postur APBN 2025 - GenPI.co
Airlangga Hartarto menyebut belum ada keputusan program makan bergizi gratis pemerintahan mendatang akan dilengkapi dengan susu. (Foto: ANTARA/Aris Wasita)

Akan tetapi, program ini sempat diterpa isu anggaran makan bergizi gratis yang dipangkas menjadi Rp7.500.

Isu tersebut dibantah langsung Wapres Terpilih RI Gibran Rakabuming Raka.

“Jadi, kami mulai menghitung untuk program-program yang sering disebut seperti makanan bergizi gratis. Kemudian juga beberapa program inisiatif baru yang sekarang ini sedang difinalkan dengan tim dari presiden terpilih. Ini sudah masuk di dalam postur APBN 2025." jelas dia.(ant)

BACA JUGA:  Program Prabowo soal Makan Gratis Tekan Stunting, Dokter: Bikin Anak Cerdas

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya
Balik Kucing - JPNN.com

Balik Kucing

Tiongkok memutuskan itu: mengizinkan kembali pembangunan PLTU batu bara. Syaratnya: harus lebih bersih polusi. Lebih bersih 5 sampai 10 persen dari PLTU lama.