
Kalau bahan baku nikel ternyata begitu terbatas, rasanya hilirisasi nikel sulit berlanjut ke hilirnya yang lebih hilir: industrialisasi berbasis nikel.
Atau akan muncul kebijakan baru: memperpanjang umur bahan baku. Investor smelter dirangsang dengan fasilitas menarik untuk membangun industri berbahan baku nikel.
Kayu, batu bara, nikel, rasanya menjadi pelajaran penting bagi demam berikutnya: bauksit di Kalbar. Mumpung demamnya belum sampai tingkat menggigil. (Dahlan Iskan)
BACA JUGA: Catatan Dahlan Iskan soal IKN Nusantara: Nama Hoki
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News