
Pelaku pasar juga khawatir tentang perlambatan pertumbuhan permintaan.
Dalam laporan bulanannya yang dirilis pada Kamis (12/5), Organisasi Negara Pengekspor Minyak (OPEC) merevisi turun perkiraan pertumbuhan permintaan minyak dunia pada 2022.
Analis memperingatkan investor perlu bersiap untuk lebih banyak volatilitas.
BACA JUGA: Sempat Turun, Harga Minyak Dunia Kini Naik Tajam, Jadi Sebegini
"Di tengah meningkatnya ketidakpastian permintaan dan penawaran, volatilitas pasar minyak tetap marak," kata Badan Energi Internasional yang berbasis di Paris.(*)
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News