
Hetifah menjelaskan, DPR RI memiliki peran dalam mendukung kewirausahaan.
Misalnya memperkuat produk UMKM dengan promosi di sosial media. Disamping itu, dia juga memberikan tips menjadi wirausaha muda.
“Pertama adalah pilih jenis usaha yang diminati. Kedua, lakukan riset usaha bidang yang mirip dengan kamu. Ketiga, perkuat niat usaha dengan visi-misi. Keempat ciptakan brand usaha kamu. Kelima adalah terus konsisten dan tidak mudah menyerah,” pungkas Hetifah. (*)
BACA JUGA: Liga 1 Ingin Hadirkan Penonton, Menpora Beri Syarat
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News