Jokowi Larang Ekspor Minyak Goreng, Menperin Hitung Dampaknya

Jokowi Larang Ekspor Minyak Goreng, Menperin Hitung Dampaknya - GenPI.co
Jokowi larang ekspor minyak goreng, Menperin hitung dampaknya. (Foto: ANTARA) 

Sebagai informasi, Jokowi mengumumkan larangan itu setelah melakukan pertemuan dengan jajaran menteri.

Dalam pertemuan tersebut, dia membahas perihal pemenuhan kebutuhan pokok masyarakat.

Jokowi menuturkan larangan ekspor sawit dan minyak goreng berlaku sampai waktu yang tak ditentukan.

BACA JUGA:  Kejagung Geledah 10 Lokasi Terkait Korupsi Minyak Goreng

Dia juga akan terjun langsung untuk mengevaluasi pelaksanaan kebijakan sehingga ketersediaan minyak goreng di dalam negeri bisa melimpah.(ant)

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya