
Oetje siap mendukung pencapaian target KemenkopUKM melalui rencana bisnis LPDB-KUMKM ke depan.
“Kita akan coba merealisasikan hal-hal seperti itu sesuai dengan arahan Pak Menteri,” kata Oetje.
Dia mengaku akan mempertahankan hal-hal baik dari direksi sebelumnya, bahkan meningkatkannya.
BACA JUGA: LPDB-KUMKM Dukung Pengembangan Pertanian Kabupaten Batu Bara
“Itulah yang kita akan membuat tujuan LPDB dalam waktu dekat ini,” tutup Oetje.
Direktur Utama LPDB-KUMKM Supomo mengatakan tata kelola organisasi lembaga makin kuat dan lengkap guna memberikan dukungan terhadap penyaluran dana bergulir.
BACA JUGA: Begini Upaya LPDB-KUMKM Wujudkan Laporan Keuangan yang Akurat
"Harapan saya ke depan dengan adanya Direktur Umum dan Hukum yang baru organisasi dari LPDB-KUMKM makin kokoh dan kuat karena ada suasana baru, ada pemikiran baru," kata Supomo.
Menurut Supomo, bukan hanya dari sisi tata kelola organisasi yang semakin kuat, melainkan juga dari sisi service atau layanan kepada mitra-mitra koperasi juga bisa semakin meningkat.
BACA JUGA: LPDB-KUMKM Siap Lakukan Pendampingan Koperasi Potensial
Dia optimistis LPDB-KUMKM bakal makin berkembang dengan kehadiran Oetje.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News