Dolar AS Loyo, Kurs Rupiah Selasa Pagi Menguat ke Rp 14.385

Dolar AS Loyo, Kurs Rupiah Selasa Pagi Menguat ke Rp 14.385 - GenPI.co
Ilustrasi rupiah. (Foto: GenPI.co)

Berbalik dengan rupiah, mayoritas mata uang kawasan Asia mendapat tekanan terhadap dolar AS.

Yen Jepang terdepresiasi 0,04 persen, Won Korea 0,15 persen, Baht Thailand 0,40 persen dan Dolar Taiwan 0,06 persen.

Dolar AS juga berhasil menekan mata uang negara maju lainya.

BACA JUGA:  Tekanan Berlanjut, Kurs Rupiah Terjungkal ke Rp 14.414 per USD

Dolar AS tercatat melemah 0,29 persen, Euro 0,22 persen, Poundsterling Inggris 0,14 persen, dan Dolar Selandia Baru 0,18 persen. (*)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya