
Menurut Roy, pihaknya tidak bisa bertanya dan mengecek satu persatu orang yang sedang berbelanja minyak goreng di tokonya.
"Ya, kami juga enggak tahu harus bagaimana. Kami juga enggak berhak soalnya untuk tanya orang ini satu keluarga atau enggak, soalnya kami enggak minta KTP. Kan enggak sopan juga kalau begitu," ucapnya.
"Ya sudah, mau bagaimana lagi. Mungkin karena emang pengin banget dan butuh minyak goreng. Mumpung harganya turun," ujar Roy.(*)
BACA JUGA: Air Rebusan Daun Jeruk Nipis Khasiatnya Dahsyat, Cespleng Banget
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News