
Nama WOH sendiri berasal dari Bahasa Jawa ‘woh-wohan’ yang berarti buah-buahan.
Pasalnya, keripik yang diproduksinya memang terbuat dari buah-buahan. Hal itu juga yang menjadi keunikan dan daya tarik dari bisnis camilannya.
Awalnya, Suryaningsih hanya menjual produknya ke sesama teman. Kini, WOH CHIPS milik Suryaningsih sudah bisa ditemukan di supermarket besar di Indonesia.
BACA JUGA: Ini Dia Kisah Para Pebisnis Muda Bangun Brand Purpose yang Unik
Dengan pemasarannya yang semakin luas, Suryaningsih bisa meraup omzet hingga Rp 100 juta per bulan dari bisnisnya. (*)
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News