
GenPI.co - IHSG (Indeks harga saham gabungan) pada penutupan perdagangan hari ini, Selasa (12/10) menguat.
Adapun IHSG pada penutupan perdagangan hari ini, Selasa (12/10) menguat 26,57 poin atau 0,41 persen menjadi 6.486,27.
Gerak IHSG
BACA JUGA: Simpan 50 Gram Emas Antam 5 Tahun Untung Tembus Rp 11 Juta, Wow!
12 Oktober: 6.486
11 Oktober: 6.459
8 Oktober: 6.481
7 Oktober: 6.416
6 Oktober: 6.417
Sektor healthcare, properti dan real estat, transportasi dan logistik, consumer non-cyclicals, finansial, infrastruktur, industrial, energi, consumer cylicals bergerak positif dan mendominasi penguatan IHSG kali ini.
BACA JUGA: Bitcoin Cs Ternyata Jadi Penyelamat Warga Afghanistan
Investor asing di seluruh membukukan penjualan bersih (net sell) sebesar Rp 428,6 miliar.
Maximilianus Nico Demus, Direktur Research & Investment PT Pilarmas Investindo Sekuritas mengemukakan sejumlah sentimen memengaruhi pergerakan IHSG pada hari ini.
BACA JUGA: Peran Emas Dihantui Kripto Bitcoin, Intip Deh Catatan JP Morgan
Pertama, Pasar regional Asia bergerak melemah.’
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News