IHSG Moncer, Ada Kabar Baik dari Dalam Negeri, Guys

IHSG Moncer, Ada Kabar Baik dari Dalam Negeri, Guys - GenPI.co
Ilustrasi (foto: Envato Elements)

Kedua, terdampak sentimen dari kepercayaan konsumen AS yang turun.

Indeks kepercayaan konsumen AS ke level terendah tujuh bulan pada September, karena kenaikan tanpa henti dalam kasus covid-19.

Hal ini meningkatkan kekhawatiran tentang prospek jangka pendek ekonomi, sesuai dengan ekspektasi perlambatan pertumbuhan pada kuartal ketiga.

BACA JUGA:  Kurs Rupiah/USD Melemah, Pengamat Pasar Uang Masih Sebut AS, Lo

Ketiga, Bank Dunia memprediksi pertumbuhan ekonomi di Kawasan Asia Timur dan Pasifik akan mengalami perlambatan di tahun ini.
Asia Timur dan Pasifik diprediksi hanya akan bertumbuh 2,5 persen.

Angka ini jauh lebih rendah daripada yang diperkirakan pada April 2021 sebesar 4,4 persen.

BACA JUGA:  Prediksi Harga Kripto Bitcoin, Ramalan Bos JP Morgan Harus Dibaca

Bank Dunia mengungkapkan kemunculan virus baru tahun awal tahun ini, menyebabkan penurunan prospek pertumbuhan ekonomi hingga akhir tahun.

Keempat, dari dalam negeri, terkait realisasi anggaran pemulihan ekonomi nasional (PEN) hingga 24 September 2021 yang telah mencapai Rp 404,7 triliun atau 54,3 persen dari pagu Rp 744,77 triliun.

BACA JUGA:  Emak-emak Nangis, Harga Buyback Emas Antam Tinggalkan Posisi Ini

“Hal ini merupakankan kebijakan pemerintah dalam mendorong pemulihan ekonomi nasional,” kata Analis Saham, Nico dalam risetnya yang diterima GenPI.co, Rabu (29/9/2021).

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya