Tak Rugi Swipe Kanan, Kini Aku Temukan Belahan Jiwa

Tak Rugi Swipe Kanan, Kini Aku Temukan Belahan Jiwa - GenPI.co
Ilustrasi Belahan Jiwa (Foto: Elements envato)

Lagi-lagi dia terkejut, tetapi sangat berbeda saat aku menembaknya.

Dia terlihat tersenyum malu dan wajahnya pun merah merona. Cynthia kemudian menerima pinanganku.

Jujur, saat itu aku merasa bahagia sekali karena wanita yang aku cari selama ini untuk menjadi pasangan hidupku selamanya adalah Cynthia.

BACA JUGA:  Gelisah di Rumah Mertua, Aku Dibikin Nyaman sama Kakak Ipar

Akhirnya pada tanggal jadian ke-9, kami memutuskan untuk menikah.

Sampai saat ini, aku telah dikaruniai seorang anak dan berjanji akan terus bersamanya hingga akhir hayatku.

BACA JUGA:  Aku Pasrah Rahasiaku Dibongkar Bapak Mertua

Mungkin pengalamanku terdengar lucu, tetapi itu yang terjadi. Aku bersyukur bisa dipertemukan dengan belahan jiwaku, yaitu Cynthia. (*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya