Pasar Aset Kripto Rebound, Ini Bocoran Gerak Bitcoin dan Ethereum

Pasar Aset Kripto Rebound, Ini Bocoran Gerak Bitcoin dan Ethereum - GenPI.co
Pasar aset kripto rebounb, ini bocoran gerak Bitcoin dan Ethereum. (Foto: Antara)

Kenaikannya pun cukup tinggi, yaitu mencapai 25,98 persen sehingga volume perdagangan menembus USD 89,21 miliar.

Rebound-nya pasar aset kripto membuat dominasi Bitcoin (BTC) menanjak.

Kini, dominasi BTC berada di level 41,03 persen atau melonjak 0,04 persen.

BACA JUGA:  Bocoran Gerak Kripto, Ethereum Turun di Bawah USD 3.000

Dari sisi harga, aset kripto dengan market cap terbesar itu menguat 4,44 persen menjadi USD 40.690.

Dengan demikian, kinerja BTC dalam tujuh hari terakhir sudah pulih, yaitu naik 1,42 persen.

BACA JUGA:  Rekomendasi Kripto: FTX Token Meroket, Naik Lebih dari 10 Persen

Sementara itu, harga aset kripto kapitalisasi pasar terbesar kedua, Ethereum juga melonjak dengan menguat 4,49 persen menjadi USD 3.040.

Selanjutnya, BNB (BNB) tercatat juga naik lebih tinggi dibanding dua koin tua lainnya.

BACA JUGA:  Bocoran Gerak Kripto, Bitcoin dan Ethereum Naik Tipis, BNB?

Aset kripto besutan pedagang kripto terbesar dunia, Binance ini mengalami peningkatan 5,25 persen menjadi USD 419,72.(*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya