
GenPI.co - Aset kripto Shiba Inu (SHIB) merupakan koin meme yang terkenal pada 2021.
SHIB mencatat kenaikan lebih dari 48.000.000 persen. Lonjakan itu sebagian besar karena hype seputar koin meme.
Mula-mula koin meme menjadi tenar berkat CEO Tesla Elon Musk yang juga memboyong koin dengan karakteristik serupa, yaitu Dogecoin (DOGE).
BACA JUGA: Wamendag Kasih Bocoran, Pedagang Kripto Bakal Bertambah Lagi
Meski hanya koin meme, potensi Shiba Inu sangat tinggi di masa depan.
Banyak investor bertaruh terhadap kenaikan koin meme seperti SHIB. Mereka ingin mengulang kejayaan koin meme pada 2021 ke tahun ini.
BACA JUGA: Pemerintah Blak-blakan, Industri Kripto Bisa Bermasalah, Duh
Di samping itu, tim pengembang SHIB juga bekerja keras untuk meningkatkan kegunaan teknis koin.
Bahkan, tim pengembang tengah berproses untuk membangun platform metaverse.
BACA JUGA: Rekomendasi Kripto: Harga Chainlink Diskon, Cuan Besar Menanti
Namun, di balik potensialnya SHIB, koin meme tersebut harus melawan ketenaran aset kripto yang satu ini, yaitu ApeCoin (APE).
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News