
GenPI.co - Pada 2022, Bitcoin (BTC) menjadi aset kripto yang tak memiliki gerak signifikan.
Dalam 30 hari terakhir koin tertua tersebut memang menguat 7,52 persen.
Namun, BTC belum bisa mendekati posisi All Time High (ATH) di level USD 68.789.
BACA JUGA: Bocoran Gerak Kripto Bitcoin, Pasar Waspadai Sikap The Fed
Data Coinmarketcap, Rabu (23/3) pukul 14.54 WIB menunjukkan, Bitcoin berada di level USD 42.129.
Dengan begitu, BTC masih anjlok 38,77 persen dari posisi ATH pada empat bulan lalu atau saat 10 November 2021.
BACA JUGA: Aplikasi Luno Tambah 2 Aset Kripto
Mari tinggalkan sejenak Bitcoin dan perhatikan tiga aset kripto potensial untuk tahun ini. Berikut selengkapnya:
Aave (AAVE)
Aset kripto ini naik 28 persen dalam empat pekan terakhir.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News