
GenPI.co - Harga Bitcoin yang memelesat menembus rekor tertinggi pada Oktober, pada hari ini, Rabu (27/10) melemah.
Dilihat dari laman coinmarketcap, pada pukul 10.10 WIB, harga Bitcoin di USD 60.607 per keping atau telah turun 5,14 persen dalam sepekan perdagangan terakhir.
Saat ini secara umum, pasar kripto sedang mengalami volatilitas yang cukup signifikan. Penyebabnya? Akibat sedang bergerak menuju akhir bulan.
BACA JUGA: Harga Bitcoin Meroket - Bos Ini Sebut Buku Putih Satoshi Nakamoto
Dilansir dari laman coinvestasi, umumnya pada akhir bulan terdapat beberapa hal yang dapat membuat pergerakan kripto turun seperti kadaluwarsa beberapa kontrak derivatif.
Namun, sejumlah kripto ini kemungkinan besar memiliki kabar positif.
BACA JUGA: China Masih Miliki Toleransi pada Investor Kripto? Nih Buktinya
Apa saja? Berikut rinciannya, dilansir dari laman coinvestasi.
1. Aveegotchi (GHST)
BACA JUGA: Wah! China Masukkan Kripto di Daftar Hitam, Harga Bitcoin?
Sejak Agustus 2021 sedang mengalami beberapa acara untuk meramaikan jaringannya.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News