
GenPI.co— Soal pemindahan ibu kota ke Kalimantan, pemerintah akan membangun kota hijau dengan konsep forest city.
Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan perencanaan Pembangunan Nasional Bambang Brodjonegoro juga pernah mengungkapkan soal forest city, untuk menghadirkan ibu kota yang ramah lingkungan. Kebetulan Pulau Kalimantan merupakan daerah yang dianggap sebagai hutan dunia.
Baca juga:
Ibu Kota akan Pindah ke Kalimantan, Ini Lokasi Pilihan Netizen
Akhirnya Jokowi Sebut di Sosmed Lokasi Calon Ibu Kota Baru
Ia mengatakan, seperti dikutip Antara, dengan forest city akan membangun kota hijau untuk memastikan Kalimantan sebagai paru-paru dunia.
Seperti apa pembangunan ibu kota dengan konsep forest city?
Kementerian PUPR melalui media sosialnya memberikan penjelasan terkait forest city tersebut.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News