SUCCESS STORY

Barbershop Yogi Tak Sembarang Tukang Cukur, Langganan Kaesang, Lo

Barbershop Yogi Tak Sembarang Tukang Cukur, Langganan Kaesang, Lo - GenPI.co
Yogi Ang menjadi Chief Marketing Officer Captain Barbershop (foto: SC IG iniyogi)

Pertambahan gerai barbershop-nya tak berhenti meski di tengah pandemi. Sekarang gerainya ada di Jabodetabek, Surabaya, Medan, dan Karawang.

Yogi Ang menjadi Chief Marketing Officer Captain Barbershop.

“Peghasilan tukang cukur itu menarik,” ujar Yogi yang diunggah di YouTube Rico Huang.

BACA JUGAAwalnya di Kebun Imut Kini Jual Aglaonema ke NTT Rp 750 Ribu/Pot

Satu gerai barbershop-nya rata-rata melayani 2.000 klien setiap bulannya. Ongkus cukur rambut Rp 60 ribu per kepala.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya