
Harganya memiliki tiga tingkatan. Untuk yang banyak ditemui, dijual di kisaran Rp 20 ribu hingga Rp 25 ribu, antara lain aglaonema aurora.
Untuk kelas menengah biasanya membidik jenis aglaonema di kisaran harga Rp 100 ribu-Rp 125 ribu per pot, antara lain aglaoema red anjamani.
Bagi kalangan berkocek tebal, biasanya menyasar aglaonema dengan harga di atas Rp 200 ribu per potnya, misal aglaonema suksom jaipong.
Foto: SC IG @dimashendraartiyadi
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News