
Gelaran TEI-VE ke-35 ini dibuka secara resmi dan disiarkan secara virtual oleh Presiden Joko Widodo di Hotel Mulia, Jakarta, Selasa (10/11).
BACA JUGA: IHSG Makin Joss Aja, Gerak Saham BBTN dan ASII Cantik Banget
Dia menambahkan, semua pelaku usaha harus bergerak cepat, gesit, dan responsif menangkap peluang di tengah tantangan perdagangan global saat ini.
“Pameran produk ekspor yang setiap tahun dilaksanakan, dan tahun ini TEI-VE ke-35 harus betul-betul mampu menghasilkan transaksi ekspor yang tinggi untuk menggerakkan roda perekonomian,” tegas Presiden Joko Widodo. (*)
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News