SUCCESS STORY

Nekat, Pemuda Ini Buka Kedai Kopi Bernuansa Alam saat Pandemi

Nekat, Pemuda Ini Buka Kedai Kopi Bernuansa Alam saat Pandemi - GenPI.co
Sauciko Coffee bernuansa alam (foto: (foto: SC IG @Sauciko)

“Jadi konsepnya Sauciko sendiri itu sebenarnya berasal dari kebosanan yang kebetulan lama enggak di Indonesia. Pas balik ke Indonesia Saya pengin ngopi, tapi yang  didapetin tempat ngopi di Bekasi biasanya di ruko,”  ujarnya.

Dengan memanfaatkan lahan kosong, Kaino pun membangun saung-saung agar terkesan menarik dengan suasana alam terbuka.

“Saya pengin bikin tema outdoor yang dekat dengan alam kayak di sini,” lanjutnya.

Kafe Sauciko pun berkonsep outdoor dan memiliki unsur air serta pepohonan.

“Konsep outdoor jadi pengin kasih suasana yang baru di Bekasi yang jarang diusung,” pungkasnya.

Semenjak buka di bulan Juli 2020, kafe ini pun ramai didatangi pengunjung. Konsumennya beragam, mulai dari remaja hingga kelurga.(*)

Nekat, Pemuda Ini Buka Kedai Kopi Bernuansa Alam saat Pandemi
Ami Kaino (foto: SC Instagram Bekasi Strret Food)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya