
“Kami masih terbantu dalam pemasarannya, karena ini kan jangkauannya ekspor, jadi kami harus bekerja sama dengan PT,” jelasnya.
Adapun omzet yang didapatkan dari bisnis Rayndra ini cukup menjanjikan, apalagi saat di bulan Iduladha.
“Omzet bisnis saya saat ini, kalau bulan-bulan selain Iduladha itu di kisaran Rp 200 juta, tetapi saat Iduladha bisa di atas Rp 1,5 miliar dalam satu bulan,” imbuhnya. (*)
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News