
Simpel, bukan? Calon nasabah tidak perlu ke kantor cabang BRI. Durasinya pun sangat cepat.
“Paling hanya dibutuhkan waktu sekitar sepuluh menit,” kata Executive Vice President BRI Wahyudi Darmawan.
Setelah memiliki rekening BRI, nasabah bisa mengikuti promo BritAma FSTVL selama program berlangsung.
BritAma FSTVL sendiri diselenggarakan hingga 31 Januari 2020. Pengundian akan dilakukan dua kali.
Pengundian tahap pertama akan dilakukan pada November 2020, sedangkan periode kedua diundi pada Februari 2021.
Nasabah berkesempatan mendapatkan berbagai hadiah menarik. Secara total, BRI sudah menyediakan 496 hadiah.
Di antaranya ialah Toyota Vellfire 2.5 G A/T, Toyota Rush 1.5 G A/T, Toyota New Calya 1.2 G A/T, Honda Scoopy Sporty, dan Samsung Galaxy S 20 Ultra Cosmic.
BACA JUGA: BRI Gelar BritAma FSTVL, Inklusi Keuangan Nasional Kian Bertaji
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News