IHSG Tolak Lanjut Turun, Saham TKIM dan BMRI Moncer Banget

IHSG Tolak Lanjut Turun, Saham TKIM dan BMRI Moncer Banget - GenPI.co
Bursa Efek Indonesia (foto: Antara)

8 September: Net sell Rp 286 miliar
5 September: Nett sell Rp 786 miliar
4 September: Net sell Rp 991 miliar
3 September: Net sell Rp 840 miliar
2 September: Net sell Rp 671 miliar
1 September: Net sell Rp 699 miliar
31 Agustus: Net sell Rp 1,9 triliun

"IKK Indonesia per Agustus naik menjadi 86,9 dari 86,2. Hasil data GDP Jepang masih di atas ekspektasi menjadi  minus 7,9 persen dari prediksi minus 8,1 persen ," kata Analis Binaartha Sekuritas Nafan Aji Gusta Utama kepada GenPI.co, Selasa (8/9/2020).

Diketahui, tingkat keyakinan konsumen pada Agustus 2020 membaik. Berdasarkan survei konsumen Bank Indonesia (BI), Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) pada Agustus berada di level 86,9, naik dari IKK Juli 2020 yang sebesar 86,2. 

BACA JUGAPrediksi IHSG Pekan Depan, Saham ADRO dan ANTM Direkomendasi

Berikut pergerakan saham LQ 45 yang harganya paling melejit  (top gainers) dan menjadi jawara hari ini, serta saham yang harganya tertekan (top losers) pada penutupan perdagangan Selasa (8/9/2020):

Saham top gainer (rupiah/saham, persentase kenaikan):

INKP 9.375, +5,34
TKIM 6.775, +2,65
ACES 1.605, +2,23
BMRI 5.975, +2,14
CPIN 6.200, +2,06

Saham top loser (rupiah/saham, persentase penurunan): 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya