Destinasi Wisata Buka saat Pandemi, Asosiasi Ungkap Tantangannya

Destinasi Wisata Buka saat Pandemi, Asosiasi Ungkap Tantangannya - GenPI.co
Ilustrasi (foto: Freepik)

BACA JUGAWarga Desa Cikole Diajak Percantik Orchid Forest Bandung

Kedua, setelah dibuka kembali maka mulai pintu masuk sudah disiapkan alat pengukur suhu, tempat cuci tangan, hand sanitizer, dan menyediakan masker untuk pengunjung yang tidak membawa.

“Termasuk di dalam objek wisata juga sudah disiapkan satgas covid untuk mengontrol pengunjung,” lanjutnya.

Dia juga mengatakan di dalam objek wisata juga disediakan papan imbauan secara lisan melalui pengeras suara. (*)

Liburan Berasa Kayak Sulthan, Bisa Main Golf di Orchid Forest! 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya