
GenPI.co - Indeks harga saham gabungan (IHSG) melemah pada penutupan perdagangan Kamis (3/9/2020), dan telah meninggalkan level psikologisnya di 5.300.
IHSG pada penutupan perdagangan Kamis (3/9/2020) turun 31,16 poin atau 0,59 persen menjadi 5.280,81.
BACA JUGA: Harga Emas Antam Ogah Ikut Logam Mulia Dunia Turun dari Langit
Berikut gerak IHSG:
3 September: 5.280
2 September: 5.311
1 September: 5.310
31 Agustus: 5.238
28 Agustus: 5.346
Adapun IHSG melemah, di saat investor asing masih melakukan aksi jual bersih (net sell).
Transaksi saham investor asing:
3 September: Net sell Rp 840 miliar
2 September: Net sell Rp 671 miliar
1 September: Net sell Rp 699 miliar
31 Agustus: Net sell Rp 1,9 triliun
28 Agustus: Net sell Rp 1,1 triliun
27 Agustus: Net buy Rp 224 miliar
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News