Lockdown dan Simpan Dolar: Harga Emas Dunia Diprediksi Tertekan

Lockdown dan Simpan Dolar: Harga Emas Dunia Diprediksi Tertekan - GenPI.co
Logam mulia (foto: money control)

“Saat ini dalam kekhawatiran, investor leih condong ke dolar. Menjual dolar, untuk mendapatkan uang cash (jika dibutuhkan),” ujar Ibrahim.

Apalagi, ujarnya, sejumlah negara melakukan lockdown. Termasuk wilayah di Amerika Serikat dan Eropa.

“Apakah harga emas akan menuju ke USD 1.400, kita lihat tanggal 31 Maret 2020,” kata Ibrahim. (*)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya