Kemenkop dan UKM Siapkan Skema Bantu UMKM yang Terdampak Corona

Kemenkop dan UKM Siapkan Skema Bantu UMKM yang Terdampak Corona - GenPI.co
Menteri Koperasi dan UKM, Teten Masduki saat mengunjungi kompleks pengrajin tempe dan tahu yang tergabung dalam Primkopti Jakarta Barat, Jumat (13/3/2020). Foto: Biro Humas Kemenkop dan UKM

Menurut keterangan resmi, Kamis (19/3/2020), data yang terangkum pada hari pembukaan hotline mengenai KUKM yang terdampak oleh virus Corona sebanyak 21 masyarakat yang melapor.

BACA JUGAJokowi Pesan 3 Juta Obat Avigan dan Klorokuin untuk Pasien Corona

Kategori permasalahan terdampak yakni terkait permintaan menurun sebanyak 17 pelapor (80 persen), bahan baku 2 pelapor (10 persen), dan proses distribusi 2 pelapor (10 persen). (*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya