
“Hal ini akibat dari antisipasi risiko wabah virus novel corona yang masih kurang optimal,” kata Nafan kepada GenPI.co, Rabu (12/2/2020).
Selain itu, ujarnya, juga dipengaruhi oleh sepinya sentimen dari dalam negeri.
“Data makroekonomi domestik pada hari ini masih belum ada,” ujar Nafan.
BACA JUGA: Kepanikan Virus Corona Tetiba Adem, Harga Emas Turun
Sementara itu, para pelaku pasar menantikan perkembangan terkait dengan kondisi perekonomian global yang berkembang saat ini.
“Misalnya terkait dengan pidato Powell (Gubernur Fed) berikutnya,” ucap Nafan.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News