
GenPI.co - Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan hari ini, Senin (27/1/2020) anjlok, di saat pasar makin mengkhawatirkan wabah virus corona.
IHSG pada hari ini ditutup turun 110,9 atau 1,78 persen menjadi 6.133,21.
BACA JUGA: Siap-siap Ya! Emas Bakal Ngamuk Lagi, Pukul Level USD 1.600
M. Nafan Aji Gusta Utama, Analis Binaartha Sekuritas mengatakan wabah virus corona ikut memengaruhi pergerakan IHSG hari ini.
BACA JUGA: Harga Melambung: Simpan Emas Batang Antam? Bisa Hitung Cuan Nih
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News