AS-Iran Memanas, Kurs Tengah Rupiah/USD Melemah

AS-Iran Memanas, Kurs Tengah Rupiah/USD Melemah - GenPI.co
Kurs tengah rupiah melemah pada Senin (6/1/2020) menjadi Rp 13.961/USD (foto: Antara)

Diketahui, peristiwa serangan udara AS di Baghdad, menewaskan Qassem Soleimani, komadan pasukan Quds dari Korps Pengawal Revolusi Islam Iran.

Ibrahim mengatakan, pasar juga mengantisipasi kemungkinan kenaikan harga minyak mentah dunia.

Ia juga mengemukakan, sentimen positif dengan adanya jadwal penekenan kesepakatan perdagangan fase 1 pemerintah AS-China pada 15 Januari 2020, juga tidak mampu membuat rupiah siang ini menguat.

BACA JUGA: Harga Emas Antam Selangit: Senyum Awal Tahun, Silakan Hitung Cuan

“Eksternal yang mengakibatakn mata uang rupiah (kurs tengah pada hari ini) mengalami pelemahan,” ujar Ibrahim. (*)

AS-Iran Memanas, Kurs Tengah Rupiah/USD Melemah

Kurs tengah BI pada Senin (6/1/2020) menjadi Rp 13.961/USD (grafik: BI)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya