
Namun, pagi ini emas kembali menguat setelah pasar mengalihkan perhatiannya pada proses keluarnya Inggris dan blok Uni Eropa (UE) yang dibayangi batas waktu pelaksanaannya pada 31 Oktober 2019.
“Brexit pagi ditunggu pasar karena (UE) tak ada keputusan apa-apa,” kata Ariston kepada GenPI.co, Senin (28/10/2019).
BACA JUGA: Alamak! Harga Emas Makin Silau, Kembali ke Level Top Nih
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News