.webp)
GenPI.co – Untuk pertama kalinya Provinsi Gorontalo melakukan ekspor perdana komoditas gula semut ke Negeri Belanda dari Pelabuhan Bitung, Sulawesi Utara, Selasa (3/9). Pengiriman perdana gula semut ini difasilitasi oleh pembeli CV Manembo Aren.
Di Gorontalo, produksi gula semut merupakan salah satu Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) yang diproduksi oleh Kelompok Tani Hutan “Huyula” Desa Dulamayo Selatan Kecamatan Telaga dan Kelompok Tani Hutan “Puncak Waolo” Kecamatan Telaga Biru, Binaan Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) Wilayah VI Gorontalo Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Provinsi Gorontalo.
Baca juga:
Orang Papua Asli Sukses Menjadi Konsultan Jalan di Gorontalo
Sebagian Besar Lahan Ibu Kota Baru Dijual untuk Hunian
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News