Hubungan Dagang AS-China Mulai Adem, IHSG Kembali Lewati 6.250

Hubungan Dagang AS-China Mulai Adem, IHSG Kembali Lewati 6.250 - GenPI.co
Bursa Efek Indonesia (foto: Antara)

 

Sepanjang perdagangan sesi I hari ini, IHSG bergerak di kisaran 6.223,74-6.268,56.

Hingga akhir perdagangan sesi I, sebanyak 92,79 juta saham ditransaksikan, dengan total nilai Rp3,48 triliun.

“(Sampai penutupan akhir sesi I, investor asing masih melakukan aksi jual). Foreign net sell Rp165,07 miliar,” kata William Surya Wijaya, Direktur PT Indosurya Bersinar Sekuritas dalam risetnya yang diterima Selasa siang (27/8/2019).

Sektor penggerak utama IHSG hingga akhir sesi I:

Properti (+1,98%)
Konsumer (+1,39%)
Industri dasar (+1,21%)
Aneka industri (-0,26%)
Agribisnis (-0,11%)

Top Gainers di akhir sesi I:

SMMA @8.875 (+19.93%)
PPRO @121 (+18,63%)
HITS @740 (+18,40%)
TALF @364 (+18,18%)
POLL @4.730 (+17,96%)

Top Loser di akhir sesi I:

YPAS @422 (-24,64%)
TFCO @580 (-19,44%)
PDES @1.000 (-16,67%)
DAYA @258 (-15,69%)
SSTM @406 (-15,42%)

Saham teraktif di akhir sesi I (nilai):

HOME @70 (Rp310,18 miliar)
POOL @1.495 (Rp224,38 miliar)
TLKM @4.330 (Rp154,93 miliar)
ERAA @1.655 (Rp141,71 miliar)
TRAM @106 (Rp130,99 miliar)

Saham teraktif di akhir sesi I (volume):

HOME @70 (4,26 miliar)
TRAM @106 (1,22 miliar)
PPRO @121 (501,39 juta)
NUSA @70 (249,40 juta)
BTEK @71 (235,03 juta)

PT Indosurya Bersinar Sekuritas memperkirakan IHSG hingga penutupan perdagangan hari ini, Selasa (27/8/2019) bergerak di kisaran 6.123-6.302.

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya