
GenPI.co - Harga emas di pasar dunia mengalami kenaikan yang berkelanjutan, hingga mendekati level tertinggi dalam empat bulan terakhir.
Bagaimana dengan harga emas Antam hari ini, Rabu (19/5/2021)?
BACA JUGA: Bursa 19 Mei 2021: Saham GJTL dan WIKA Direkomendasi
Harga emas Antam mengalami kenaikan dalam tiga hari perdagangan tanpa putus.
Untuk harga emas Antam dengan bobot 1 gram pada Rabu (19/5/2021) naik Rp 1.000 menjadi Rp 948.000.
Sedangkan harga buyback emas Antam hari ini juga naik Rp 1.000 menjadi Rp 858.000 per gram pada pukul 07.54 WIB.
BACA JUGA: Ternyata Bukan Bitcoin, Nih Kripto yang Mampu Tembus Rp 1 Miliar
Gerak harga emas Antam (Rp/gram)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News