Harap Sabar, Perilisan Mission: Impossible 7 Mundur Sampai 2022

Harap Sabar, Perilisan Mission: Impossible 7 Mundur Sampai 2022 - GenPI.co
Mission: Impossible - Fallout (2018). Foto: IMDb

Selain Mission: Impossible 7, film terbaru lain yang dibintangi Tom Cruise seperti Top Gun: Maverick juga mundur. 

Film yang semula dijadwalkan tayang 2 Juli 2021, kini bergeser menjadi 19 November 2021.

BACA JUGA: Mantan Spider-Man Jadi YouTuber Nyentrik Di Film Mainstream

Sementara itu, pengunduran tanggal rilis Mission: Impossible 7 juga berdampak pada penayangan film selanjutnya, yakni Mission: Impossible 8.

Mission: Impossible 8 yang semula dijadwalkan tayang perdana pada November 2022, kini mundur hingga 7 Juli 2023. (*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya