
Hingga satu ketika tidak ada yang menyangka terjadi. Peristiwa 9/11 di New York sanggup menggubah dunia, tak terkecuali dunia John dan Savannah.
BACA JUGA: Ketemu Mantan Pacar Idola, Novel Ini Pasti Bikin Kamu Baper
Sebagai tentara, John merasa menjadi tugasnya untuk mendaftar ulang. Namun, perpisahan yang lama membuat Savannah jatuh cinta dengan orang lain.
Saat kembali, John menemukan fakta jika Savannah telah menikah. Namun John menyadari jika Savannah masih menjadi cinta sejatinya.
Novel ini pertama kali diluncurkan pada 2006, namun hingga saat ini masih dianggap sebagai novel dengan cerita paling sedih.
Ditulis dengan bahasa yang sangat sederhana sehingga banyak dari pembaca mudah mengerti apa maksud dan tujuan sang penulis dari setiap kata yang tertuang. (*)
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News