Mau Daftar Kampus Mengajar? Ketahui Dulu Syarat-Syaratnya..

Mau Daftar Kampus Mengajar? Ketahui Dulu Syarat-Syaratnya.. - GenPI.co
Ilustrasi mengajar. Foto: Freepik/pressfoto

Selain itu, mahasiswa harus mempunyai catatan baik/tidak bermasalah di perguruan tinggi dan bukan mahasiswa peserta program Kampus Mengajar Perintis 2020.

Pendaftaran Kampus Mengajar dibuka mulai 9 Februari hingga 21 Februari 2021. Lewat situs pddikti.kemdikbud.go.id.

Setelah mengikuti proses pendaftaran, mahasiswa akan diseleksi secara administrasi dan survei kebhinekaan pada 22 Februari hingga 12 Maret 2021.

BACA JUGA: Dijamin Lolos, Ini 4 Kiat Sukses untuk Masuk Kampus Favorit

Nantinya, mahasiswa yang lulus akan mengikuti pelatihan dan mulai mengajar selama tiga bulan pada 22 Maret hingga 25 Juni 2021.

Bagaimana, apakah kamu tertarik untuk mengikuti program Kampus Mengajar? (*)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya