
Faktor tersebut membuat masyarakat Indonesia lebih sabar dan mampu melihat permasalahan dari kacamata yang lebih luas.
“Oleh karena itu, tidak bisa kalau hanya menginginkan cepat masuk dunia kerja, membuat lapangan kerja. Kemendikbud juga harus mempertimbangan pembentukan karakter dan kepribadian manusia Indonesia seutuhnya,” katanya.
BACA JUGA: Nyali Gus Yaqut Luar Biasa, Nadiem Makarim Terdiam
Menurutnya, usulan yang berbasis filsafat pendidikan holistik mesti diutamakan.(*)
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News