
“Jangan sampai urusan penegakan hukum ini justru menjadi tidak objektif karena runcing ke bawah, tetapi tumpul ke atas,” kata Lucius.
Ketiga, pembenahan sektor ekonomi nasional. Pandemi yang tak berkesudahan membuat kondisi ekonomi Indonesia jeblok.
Pemerintah mesti membuat strategi jitu untuk menanggulangi permasalahan tersebut.
BACA JUGA: Rocky Gerung Kritik Habis Jokowi, Keras Banget
“Agar nantinya kondisi ekonomi tak sampai melorot tajam akibat pandemi,” pungkasnya. (*)
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News