
2. Bau badan
Keringat, kotoran, dan bakteri yang menempel di tubuh setelah beraktivitas seharian bisa membuat badan menjadi bau jika tidak dibersihkan dengan mandi sore.
Maka dari itu, orang yang jarang mandi sore biasanya memiliki aroma tubuh yang kurang sedap.
3. Stres dan depresi
Otot dan saraf yang kelelahan setelah melakukan aktivitas seharian dapat membuat tubuh menjadi tegang.
Nah, mandi sore bermanfaat untuk membuat tubuhmu rileks kembali. Sebaliknya, kamu akan mudah mengalami stres dan depress jika tidak mandi sore.
4. Mudah terserang flu
Orang yang jarang mandi pada sore hari biasanya memiliki pertahanan tubuh yang minim.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News